Langsung ke konten utama

Tujuan Kelompok Riset (KERIS) Agricultural Occupational Health Nursing Studies (AgroNers)

 



Agricultural Occupational Health Nursing Studies (AgroNers)

Mandat/tujuan 

Tujuan KeRis AgroNers dalam upaya memperkuat pelaksanaan asuhan keperawatan klinis dan komunitas dalam penanganan penyakit dan truma akibat kerja di bidang pertanian adalah sebagai berikut: 

1. Pengkajian penyakit dan trauma akibat kerja sebagai dasar penelitian 

a. Menggali penyakit akibat kerja di tatanan klinis 

b. Menggali trauma akibat kerja di tatanan klinis 

c. Analisis penanganan penyakit dan truma akibat pertanian di tatanan klinis 

d. Analisis manajemen dan kebijakan klinis 


2. Pengembangan pembelajaran manajemen dan agronursing 

a. Tindakan penanganan klinis penyakit dan truma akibat pertanian 

b. Promosi kesehatan untuk mengurangi resiko penyakit dan trauma akibat pertanian 

c. Edukasi penyakit dan trauma akibat pertanian 

d. Pembentukan pusat rujukan penyakit dan trauma akibat pertanian 

e. Menyusun model dan kurikulum pengkajian pada penyakit dan trauma akibat pertanian

f. Menyelenggarakan bimbingan teknis pengurangan resiko penyakit dan trauma akibat pertanian


3. Menghasilkan kerangka kerja penanganan penyakit dan truma akibat pertanian 

a. Mengembangkan model penanganan penyakit dan truma akibat pertanian 

b. Mengembangkan model kelembagaan penanganan penyakit dan truma akibat pertanian 

c. Mengembangkan model aspek legal dan etik penangananpenyakit dan trauma akibat pertanian 

d. Mengembangkan model jejaring informasi dan komunikasi penanganan penyakit dan trauma akibat pertanian 

e. Mengembangkan model pendidikan dan managemen bangsal dalan penanganan penyakit dan truma akibat pertanian 

f. Mengembangkan model asuhan keperawatan berbasis pendekatan agriculture area 


4. Menghasilkan system layanan kesehatan penyakit dan truma akibat pertanian 

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Kuesioner Asuhan Keperawatan Pasien Covid-19

Kuesioner Asuhan Keperawatan Pasien Covid-19 Loading… KAMI MENYAMBUT SEMANGAT BAPAK/IBU UNTUK BERGABUNG BERSAMA PENELITIAN KAMI. KLIK DISINI

APLIKASI MODEL PERAWATAN PASIEN COVID-19 DI RUANG ISOLASI RUMAH SAKIT RUJUKAN DI INDOESIA

 APLIKASI MODEL PERAWATAN PASIEN COVID-19 DI RUANG ISOLASI RUMAH SAKIT RUJUKAN DI INDOESIA ABSTRAK Latar belakang:. Peningkatan jumlah pasien COVID-19 dan ketidaksiapan layanan kesehatan dalam menghadapi bencana wabah di Indonesia menyebabkan angka kematian pasien cukup tinggi dan angka transmisi ke petugas kesehatan menjadi besar yang mengakibatkan banyak tenaga kesehatan yang tertular COVID-19 bahkan dapat menyebabkan tenaga kesehatan meninggal dunia. Oleh karena itu diperlukan metode manajemen layanan pasien dengan tingkat infeksiksius yang tinggi. Penelitian ini bertujuan untuk mencari model aplikasi asuhan keperawatan pada pasien dengan COVID-19. Metode : Penelitian ini menggunakan kualitatif interpretative. Partisipan nya adalah perawat ruang isolasi Rumah sakit rujukan COVID-19 di Indonesia yang memenuhi kreteria inclusi. Data dikumpulkan dengan metode wawancara open ended quition yang kemudian dianalisis dengan analisis tematik Braun and Clark. Hasil analisis tematik digunakan

KUESIONER ASUHAN KEPERAWATAN BERBASIS AGRONURSING

KUESIONER ASUHAN KEPERAWATAN BERBASIS AGRONURSING   Loading…